Lihat ke Halaman Asli

HENDRIKUS NUGROHOSIDHARTA

Mahasiswa Fakultas Sosial Politik UNPAR

Komunitas yang Menerima

Diperbarui: 8 September 2022   14:31

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Pendidikan. Sumber ilustrasi: PEXELS/McElspeth

Tidak semua tempat dapat menerima keberagaman
Mereka yang berbeda kadang dibuang ke dalam jurang.
Banyak yang selalu mencari, namun tidak menemukan tempat aman.
Apakah kita masih manusia, jika aksi kemanusiaan kita hilang?

Menjadi sebuah komunitas yang dapat menoleransi dan berdialog tidaklah mudah.
Yang diperlukan adalah sikap rendah hati dan ego yang rendah.
Walau suaranya kecil, tetapi komunitas sedemikian ada.
Dengan bimbingan Tuhan, dapat diketahui bahwa semua manusia adalah saudara.

Hendrikus Nugroho Sidharta
NPM:6092201190
Kelompok: D53

Kunjungi Website UNPAR
#UnparHumanum
#SINDU 

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline