Mencari jejak : kegiatan jambore
Masih bertema kegiatan jambore. Itu artinya tema ini masih hangat untuk dibicarakan. Dikarenakan kegiatan jambore baru saja dilaksanakan, otomatis masih hangat beritanya. Kegiatan jambore ranting atau disingkat jamran, ini nampaknya membuat peserta didik terfokuskan akan hal-hal yang bersangkutan dengan kegiatan jamran. Diketahui, banyak sekali kegiatan jamran yang termuat dalam gerakan kepramukaan. Salah satu dari kegiatan tersebut ialah mencari jejak. Mencari jejak, dilakukan dengan jalan kaki. Semua peserta didik jalan kaki, menyusuri area jalan yang sudah ditentukan.
Kemudian berjalan melewati arah-arah, hingga sampailah ke tempat tujuan. Mencari jejak, dilakukan oleh seluruh peserta jambore ranting, dengan di dampingi oleh guru pendamping. Acara mencari jejak pada jambore ranting ini, dilakukan dengan sungguh-sungguh agar mendapatkan hasil yang maksimal. Supaya cepat sampai, dan selamat sampai tujuan. Jambore ranting ini terkesan mendakak. Meski begitu, tidaklah menghilangkan keguatan mencari jejak ini walaupun waktunha terkesan mendadak.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H