Aku datang sebagai raja
Raja yang memberikan perhatian kepada orang lain
Tetapi suatu ketika ..
Raja tersebut termakan dengan hawa nafsu
Lupa akan orang lain dan teman-temannya
Ohh raja ..
Akan kah anda berubah, Seperti dulu lagi ..
Waktu berganti, Hari berganti sampai tahun berganti tahun
Nafsu ku sudah sampai diatas awannnn
Lupa akan segala nikmatnya ...