Lihat ke Halaman Asli

Baru Gajian, tetapi Hujan Sedang Deras-derasnya

Diperbarui: 3 Februari 2024   05:34

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Ilustrasi: Hujan-hujan tanpa kegiatan. (Sumber: Pixabay/Olya Adamovich

Tak ada yang lebih membanggakan dari diri ini karena bisa melewati bulan Januari yang terasa begitu panjang sampai akhirnya gajian.

Namun, lucunya, turunnya gaji berbarengan dengan turunnya hujan.

Apa kaitannya? Apa Lucunya?

Ya, seperti orang-orang pada umumnya: membuka ecommerce adalah kebiasaan ketika tidak ada kegiatan yang penting-penting kali dilakukan.

Lihat ini-itu, ada barang lucu, lalu masukin keranjang tanpa tahu kapan akan dikeluarkan.

Tidak ada kegiatan lagi, buka ecoomerce lagi, lihat ini-itu lagi, ada barang lucu yang ditemukan lagi, lalu dimasukannya lagi ke keranjang tanpa tahu kapan dikeluarkannya.

Hal-hal seperti itu pada akhirnya jadi kebiasaan karena kita tahu tidak ada uang lebih untuk dibelajakan dan gajian masih lama.

Sekarang, giliran sudah gajian, rasanya berat kali melepaskan satu demi satu barang yang ada di keranjang. Ternyata kalau dipikir-pikir tidak butuh-butuh kali, ah.

Lapar mata yang mendorong hasrat sekadar kepingin hal-hal baru yang ternyata tidak terlalu perlu.

Itulah kita, eh, paling tidak diri ini dengan segala kekurangan yang ada.

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline