Lihat ke Halaman Asli

Tole, Si anak Jenius..(Session I)

Diperbarui: 25 Juni 2015   05:46

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Humor. Sumber ilustrasi: PEXELS/Gratisography

Tole baru masuk SD kelas 1, hari pertama dia sudah protes sama ibu guru..

“Bu.. saya seharusnya duduk di kelas 3..

Bu guru nya heran.. “Kenapa kamu yakin begitu..?”

Tole menjawab dgn mantap..”Soalnya saya lebih pintar dr kakak saya yg sekarang kelas 3..”

Akhirnya bu guru membawa Tole ke ruang KepSek..Setelah diceritakan oleh bu guru, pak KepSek mencoba menguji Tole langsung dgn berbagai materi pelajaran kelas 3 SD..

Kepsek: Berapa 16 dikali 26?

Tole: 416

Kepsek: Perang Diponegoro ber lsg tahun berapa?

Tole: 1825-1830

Kepsek: Siapa penemu lampu bohlam?

Tole: Thomas Alfa Edison

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline