Lihat ke Halaman Asli

Membuat Karya Inovatif Sederhana

Diperbarui: 7 Juni 2023   20:56

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Dok. pribadi

MEMBUAT KARYA INOVATIF SEDERHANA

AQUARIUM DARI KARDUS BEKAS


Dasar :

Alat peraga atau media sederhana ini dibuat untuk membantu kegiatan pembelajaran peserta didik  TK kelas B pada tema binatang, sub tema "binatang air", sub-sub tema "ikan".

 

Alat dan Bahan :

Bahan :

  • Kardus bekas
  • Lem fox
  • Benang wol
  • Print aut gambar latar belakang laut dan ikan

 

Alat    :

  • Pisau cutter
  • Mistar
  • Spidol
  • Lakban
  • Gunting
  • Benang wol

 

Dok. pribadi

Tahap pembuatan

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline