Lihat ke Halaman Asli

Haniya Jadid

Saya suka membahas agama

Rezeki Ada 2 Macam: Yang Diberi Allah dan Yang Kita Usahakan

Diperbarui: 11 Agustus 2021   20:40

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Ilmu Sosbud dan Agama. Sumber ilustrasi: PEXELS

Rezeki ada 2 macam:

1.Binatang yang gak berakal seperti ikan dan burung tanpa kerja dan kuliah tinggi tinggi dapat rejeki bisa makan minum.....
Juga muslim dan kafir dan musyirik dan atheis dan agnostik...yang percaya Allah yang gak percaya Allah yang sembah selain Allah dapat rejeki.
Orang kota dan pedalaman dapat rejeki
Orang buta tuli bisu cacat pengangguran disabilitas dapat rejeki bisa makan minum beli pakaian dapat rumah kawin punya anak..kerja gak kerja dapat rejeki

...rejeki 1 kita imani...

2.Rejeki berupa uang karena bekerja..rejeki 2 kita cari...

Kita bersandar rizki kepada Allah pencipta langit dan bumi

Kita meminta rezeki kepada Allah

Kita berusaha mencari rizki Allah dengan bekerja mencari uang dan karunia Allah

Semoga Rahmat Ampunan berkat keselamatan dan Sholawat Allah senantiasa tercurah bagi nabi Muhammd umat keluarga sahabat keturunan dan ahlul bait dan pengikut beliau 




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline