Teknologi informatika sendiri merupakan perkembangan yang dapat dimanfaatkan di berbagai bidang, yang pemanfaatannya dapat menyediakan peluang karier bagi profesional bidang teknologi informatika, seperti profesi professional gamer dan konten kreator yang menjadi profesi paling diminati saat ini.
Sejarah Perkembangan Komputer
Perkembangan teknologi komputer dimulai pada tahun 1642, yang mana pada masa tersebut ditemukannya kalkulator otomatis yang terdiri dari seperangkat roda gigi oleh seorang matematikawan, ilmuwan, dan filsuf Perancis Blaise Pascal. Hingga pada tahun 1981 IBM memperkenalkan Personal Computer (PC) untuk penggunaan di tempat umum seperti rumah, sekolah, serta kantor yang dapat dimanfaatkan untuk berkomunikasi, bertukar informasi, dll.
Produk Teknologi Informatika
Aspek Hukum Produk TIK:
1. Paten
2. Merek Dagang
3. Rahasia Dagang
4. Hak Cipta (copyright)
5. Perangkat Lunak dan Kekayaan Intelektual
Jenis Lisensi Perangkat Lunak: