Lihat ke Halaman Asli

Bunga, Sudahlah

Diperbarui: 17 Agustus 2017   20:52

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Puisi. Sumber ilustrasi: PEXELS/icon0.com

Ku lihat bulan meninggi

bulan senyap malam sepi

ku tatap wanita tinggi

bertaruh menahan nyeri

malam tetaplah berlalu

hati bertalu-talu

kukeringkan mata dengan doa

kutunggu fajar dengan siaga

sungguh siapa punya Kuasa

ikhlaskan saja Bunga

malam ini kita hanya berdua

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline