Lihat ke Halaman Asli

Hana Marita Sofianti

Praktisi Pendidikan Anak Usia Dini, Guru , Blogger, Ghost Writer, Founder MSFQ

Mengolah Sampah Menjadi Berkah

Diperbarui: 21 Februari 2021   12:58

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Sumber gambar : Kompas.com

" Marilah kita jaga alam ini, tanah, air dan udaranya dari sampah yang sekitar 60 % dihasilkan di setiap rumah kita " (Dr. H. Purwanto M.Pd) 

Selamat Peduli Hari Sampah Nasional 2021, sebelumnya kita ucapkan. Kok sampah diberi selamat? Bahkan bisa menjadi suatu berkah.

Dinas Pendidikan Kabupaten Purwakarta menjadi instansi penggerak peduli alam dan budaya.

Mengembangkan program dengan terus memberikan edukasi kepada setiap jajaran pengurus dan stakeholder serta siswa dan masyarakat.

Dimulai dari kita, oleh kita dan untuk kita, oleh sebab itu jargon 'Pendidikan Kita' adalah milik kita bersama.

Menyatukan persepsi dan menebar ilmu pengetahuan bagi seluruh masyarakat di Purwakarta.

Apa itu sampah? 

Sebelum lebih jauh mari kita kenali apa itu sampah? Sampah merupakan berakhirnya suatu proses dari material sisa yang tidak diinginkan. (Wikipedia)

Konsep lingkungan didefinisikan dari kehidupan manusia melalui proses-proses alam yang dihasilkan setelah dan selama proses alam berlangsung.

Jenis-jenis Sampah

Adapun jenis-jenis sampah diantaranya :

  • Sampah alam
  • Sampah konsumsi
  • Sampah manusia
  • Sampah industri
  • Sampah pertambangan
  • Sampah nuklir
Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline