Lihat ke Halaman Asli

Hamsiah Hamsi

Pejuang Literasi

Cara Menampilkan Ruler pada Microsoft Word 2016

Diperbarui: 9 September 2020   13:01

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

dok. pribadi

Pernahkah kita menemukan masalah saat sedang bekerja dengan microsoft word?

Masalahnya adalah, ruler di lembar kerja word tidak tampil. Kita butuh fitur tersebut agar bisa melakukan pengaturan tulisan yang sedang kita kerjakan.

Nah, untuk menampilkan ruler caranya cukup gampang, langkahnya adalah sebagai berikut:

  1. Pertama kita buka dulu lembar kerja word, ini adalah tampilan lembar kerja word yang rulernya tidak tampil

    dok. pribadi

  2.  Pilih tab view > lalu kita centang pilihan ruler.

    dok. pribadi

     
  3. Pada lembar kerja word, sudah tampial ruler yang kita inginkan.



BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline