Lihat ke Halaman Asli

Puisi | Dilema Pembangunan Negeri

Diperbarui: 5 Juni 2017   21:29

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Puisi. Sumber ilustrasi: PEXELS/icon0.com

Kemana saja pemerintah ini

Jalan berlubang tak pernah ditambali

Jembatan retak dibiarkan sendiri

Jalanan macet tak pernah ada solusi

Semua orang mulai teriak sendiri

Kepada pemerintah yang sedang berdiri

Apa daya pemerintah sendiri

Mau maju dikepung sana-sini

Banyak orang yang ingin untung sendiri

Apalagi tander mulai membanjiri

Siapa yang teriak tadi?

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline