"NIKMAT TUHAN MU YANG MANAKAH YANG KAMU DUSTAKAN"
Hamdani kompasiana.
Mata yang di berikan untuk melihat
Kita gunakan untuk apa
Telinga yang di ciptakan untuk mendengar
Apakah kita mendengar tentang kebaikan
Ke dua Tangan yang di ciptakan
Kita gunakan untuk menolong orang atau meurampas orang
Kaki yang di ciptakan untuk berjalan
Apakah kita gunakan untuk
Berjalan ke jalan kebaikan