Lihat ke Halaman Asli

Hafsah Anas

Undergraduate Student

Sintas Berlayar: Semangat Juang Tak Terbatas

Diperbarui: 30 September 2022   14:42

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

dokpri

Modul Nusantara PMM 2 Inbound Universitas Pendidikan Indonesia kali ini digelar tanggal 24 September 2022 di Auditorium FPSD, Universitas Pendidikan Indonesia.

Acara yang bertajuk " Expression Differance ( Different Perspective of Everything Around Us ) 2022 | 2.0" dilaksanakan pukul 10.00 WIB  - selesai. Adapun rangkaian aktivitas yang digelar:

1. Screening film karya Mahasiswa Prodi Film dan Televisi, Universitas Pendidikan Indonesia.

2. Exhibition: Pameran Foto.

3. Live Music oleh Gmagic.

dokpri

dokpri

dokpri

Ketika pengunjung mengisi daftar kehadiran lalu diperkenankan masuk ke lokasi, para pengunjung disuguhi dengan pameran foto yang berjumlah kurang lebih 20 buah. Foto tersebut merupakan 20 karya terbaik dari 90 foto yang telah dikirimkan oleh mahasiswa Fakultas Pendidikan Seni dan Desain, Universitas Pendidikan Indonesia. Dari awal masuk tampak foto tersebut berwarna hingga semakin ke dalam, semakin dekat dengan lokasi screening dan diskusi film fiksi dan dokumenter maka foto-foto tersebut seolah menjadi hitam putih, tak ada lagi warna warni. Pameran foto ini menjadi spot yang diminati oleh para pengunjung untuk mengabadikan momen baik selfie maupun groufie.

dokpri

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline