Lihat ke Halaman Asli

Niya Anshori

pelajar Sekolah Menengah Pertama kota Klaten

Jeritan di Tanah Al Quds

Diperbarui: 11 Juli 2023   20:06

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Puisi. Sumber ilustrasi: PEXELS/icon0.com

bumm...

tanpa lelah bom terus di tembakkan

bumm...

puluhan pejuang kuat bertahan

demi kota suci umat islam

puluhan bahkan ratusan rumah hancur berantakan

hanya menyisakan suara tangisan

kini...

yang seharusnya mereka belajar banyak ilmu pengetahuan

namun, takdir menyeru mereka untuk membela tanah kelahiran

walau air mata banyak bercucuran

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline