Lihat ke Halaman Asli

Kompasianer METTASIK

TERVERIFIKASI

Menulis itu Asyik, Berbagi Kebahagiaan dengan Cara Unik

Bulan Januari

Diperbarui: 12 Januari 2023   05:56

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Ilustrasi bulan Januari (thebuddhistsociety.org)

B erasal dari Latin, Ianuarius, yang berarti pintu
mbuk pun diumbar orang yang merasa rumi
L awing rezeki pun terbuka oleh sang waktu
A genda resolusi tahun 2023 pun bersemi
N iat terkabul berkat nujum bersekutu

J agat berpestaria
A neka doa diutarakan
N estapa menjadi euphoria
U mbar 1001 tekad digemakan
A ngkasa cerah dengan warna ceria
R iang menyambut harapan masa depan
I nilah Januari 2023, pintu awal menata dunia

**

Umbuk = bujukan; tipu dengan kata-kata manis atau janji-janji muluk
Rumi = orang yang cerdas dan bijaksana
Lawing = pintu (gerbang)

**

Medan, 12 Januari 2023
Penulis: Alfian Salim, Kompasianer Mettasik

Mulailah Sekarang, Gunakan Apa Adanya, Kerja Semampunya

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline