Lihat ke Halaman Asli

Grey Julian Hae Doko

Mahasiswa S1 Akuntansi

Seperti Apa Siklus Akuntansi pada Perusahaan Manufaktur? Simak Penjelasannya

Diperbarui: 30 November 2022   16:09

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Pendidikan. Sumber ilustrasi: PEXELS/McElspeth

Perusahaan manufaktur adalah perusahaan yang mengolah bahan baku menjadi barang barang siap pakai atau konsumsi. Perusahaan jenis ini menjadi penghubung antara perusahaan penghasil bahan baku dan konsumen. Jika dibandingkan dengan perusahaan dagang, biaya yang digunakan diperusahaan manufaktur lebih banyak. Dalam memproduksi barang, perusahaan membutuhkan mesin dan tenaga kerja yang lebih banyak dibandingkan perusahaan dagang. Pada perusahaan manufaktur, ada tiga jenis persediaan, yaitu:

  • Persediaan bahan baku
  • Persediaan barang dalam proses
  • Persediaan barang jadi

Karena proses yang lebih banyak, perusahaan manufaktur mempunyai beberapa jenis biaya. Biaya-biaya tersebut adalah:

1. Biaya bahan baku

2. Biaya tenaga kerja langsung

3. Biaya Overhead:

  • Biaya bahan penolong
  • Biaya tenaga kerja penolong
  • Biaya pabrikasi lain

4, Biaya Pemasaran

5. Biaya administrasi dan Umum

Setiap perusahaan manufaktur harus membuat biaya pokok produksi. Selain itu, perusahaan juga akan menghitung penyusutan mesin produksi. Setelah proses diatas, langkah selanjutnya sama dengan perusahaan jasa dan dagang, dalam jurnal, buku besar dan laporan keuangan.




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline