Lihat ke Halaman Asli

Grace Sali

PELAJAR

Pagelaran Wayang Sedalu Natas SMA Stella Duce 2 Yogyakarta

Diperbarui: 12 Februari 2024   21:47

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Ilmu Sosbud dan Agama. Sumber ilustrasi: PEXELS

Pagelaran wayang kulit yang diselenggarakan SMA STELLA DUCE 2 YOGYAKARTA untuk memeriahkan acara perayaan lustrum SMA

STELLA DUCE 2 YOGYAKARTA ke-7. Pagelaran wayang kulit ini dibawakan oleh Gatotkaca Lair, dan wayang yang dipakai adalah 

wayang Sedalu Natas.  Pagelaran wayang ini diikuti oleh seluruh siswa SMA STELLA DUCE 2 YOGYAKARTA, bukan hanya siswa saja yang 

mengikuti, tetapi pihak SMA STELLA DUCE 2 YOGYAKARTA juga mengundang orang tua murid dan Bapak Ibu dari luar sekolah. 

Pagelaran wayang kulit ini juga diselenggarakan untuk menarik perhatian para siswa yang dari luar jogja untuk lebih mengenal tentang 

budaya Jogja, terlebih khususnya wayang. Pertunjukan wayang ini sendiri bukan hanya pertunjukan wayang biasa melainkan 

pertunjukan wayang ini juga memiliki nilai-nilai agama, budaya, dan moral yang mendalam. Wayang sendiri juga sering digunakan 

untuk media untuk mengajarkan nilai-nilai dan pelajaran hidup kepada masyarakat. 

Wayang kulit yang diselenggarakan di SMA STELLA DUCE  2 YOGYAKARTA ini adalah wayang Sedalu Natas, wayang Sedalu Natas ini 

juga merupakan salah satu jenis wayang tradisional dari Jawa Tengah, wayang Sedalu Natas juga banyak memiliki karakteristik boneka 

yang berbeda dari jenis wayang lainnya. Salah satu keunikan dari Wayang Sedalu Natas adalah bentuknya yang lebih ramping dan tipis 

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline