Lihat ke Halaman Asli

Gita Git

Mahasiswa

Framing Text Lubuklinggau: Kota Transit Menghidupkan Ekonomi dan Budayanya

Diperbarui: 20 September 2024   13:31

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Lubuklinggau

Nama                : Gita

NIM                   : 2410416220004

Kelas                 : B

Mata kuliah   : Penginderaan jarak jauh

Dosen               : Dr. Rosalina kumalawati, S, Si, M.si

Prodi                 : S1 Geografi

Fakultas          : Fakultas ilmu sosial dan ilmu politik

PTN                   : UNIVERSITAS LAMBUNG MANGKURAT

Abstrak

Dulunya Kota Lubuklinggau dikenal dengan sebutan "Kota Transit" karena berada persis di persimpangan jalan lintas tengah Sumatera. Dalam perkembangannya, kota ini tumbuh menjadi pusat ekonomi, perdagangan, dan jasa. Merunut sejarahnya, kota ini menyimpan pula kisah sejarah perjuangan kemerdekaan di Sumatera Selatan.

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline