Lihat ke Halaman Asli

Oiran, Perempuan untuk Kepuasan

Diperbarui: 25 Juni 2015   05:15

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

13370908681294692610

Oiran (花魁 adalah perempuan untuk kepuasan di jaman EDO (1600-1868) yang mempersembahkan kecantikan, karakteristik, pendidikan dan kemampuan dalam berseni. Untuk menjadi seorang Oiran mereka dididik berbagai tradisional skill termasuk chado (upacara pembikinan minuman teh), ikebana (merangkai bunga) dan kaligrapi. Oiran juga menimbulkan kesan negative sebagai pekerja sexual moderen. Meraka dituntut untuk berpengetahuan tinggi sehingga bisa menyeimbangi pembicaraan dengan para tamu, sebagai mana cantiknya seorang oiran tetapi berpengetahuan sempit akan kalah saingan dengan para oiran yang berparas tidak cantik tetapi berpengetahuan sosial tinggi, malah membuat para tamu kagum kepada mereka. Untuk menjadi seorang Oiran memerlukan tahap-tahap, dari mulai menjadi Maiko adalah penari anak atau disebut juga setengah perhiasan, Geisha adalah perempuan yang dididik tinggi untuk menjadi entertainer dalam musik atau menari di depan para tamu pria. Oiran berpakaian lebih komplek dari pada para geisha. Mereka memakai ornamen hiasan rambut berupa sisir dan pin dengan memakai berlapis lapis kimono mahal, mengikuti jaman Edo akhir. Tentunya mereka selalu menjadi undangan para pejabat tinggi jaman itu, tamu dari kalangan rendah tidak pernah diterima untuk ditemani para oiran. Oiran terakhir tercatat pada tahun 1761. Tetapi biasanya turis turis yang datang ke Japan khususnya daerah Kyoto memanfaatkan kesempatan berpoto atau hanya memakai kimono ala oiran sebagai tanda mata di berbagai photo studio.

1337090667757173790

Saya, sebagai makeup artist dan pencinta kebudayaan Jepang, mencoba berbagai macam Oiran makeup style yang tentunya sudah dirubah kebentuk sekarang. Kali ini saya menggunakan teman saya sebagai model yang kebetulan dia sangat ingin berpoto sebagai oiran. Dari mulai makeup, pemakaian kimono, photograph & pengeditan saya lakukan sendiri. Makeup dimulai dari jam 1 pagi selesai pemotretan jam 4 pagi dan besoknya saya harus bekerja untuk Mai Dori (pre wedding) dari jam 8 pagi sampe jam 4 sore. Waktu yang sangat padat dan melelahkan sekaligus menyenangkan. Sebagai mana beratnya pekerjaan kalau kita menyukainya adalah hal yang sangat membuat saya semangat.

13370904731154756655

13370905751461116377

Silahkan kalau ada teman teman di Indonesia atau di mana pun anda membutuhkan tenaga saya sebagai makeup artist, hubungi saya, Insyaallah saya akan memberikan yang terbaik.



BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline