Bekasi - Menjelang natal 2022 dan tahun baru 2023, harga bahan pokok kerap terjadi kenaikan harga
Kenaikan harga barang bermacam -- macam. Seperti yang terjadi di pasar kaliabang poncol, Bekasi utara
Beberapa bahan pokok seperti bawang merah, cabai merah, minyak goreng, ayam negeri, daging sapi dan juga telur ayam.
Berikut harga bahan pokok yang naik per 23 Desember 2022:
Harga cabai rawit merah semula Rp. 54.300 saat ini terjadi kenaikan menjadi Rp. 54.300 per kilo nya
naik sekitar 12 persen
Harga telur ayam semula Rp. 29.000 saat ini naik menjadi Rp. 32.000 per kilo nya, naik sekitar 9 persen
Harga cabai merah keriting yang semula Rp 37.000 naik menjadi Rp. 38.000 per kilo nya , naik kurang lebih 8 persen
Harga bawang merah naik semula Rp. 38.000 menjadi Rp.39.000 per kilo nya, naik sekitar 2 persen
Sedangkan untuk harga minyak goreng mengalami kenaikan semula Rp.14.000 menjadi Rp. 16.500 naik sekitar 2 persen.