Lihat ke Halaman Asli

Gina Aulia Nissa

Universitas Mercu Buana

Mengenali Pencegahan Korupsi, Berikut Upaya dan Pencegahannya

Diperbarui: 13 November 2022   09:11

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Nama : Gina Aulia Nissa

Nim : 43221010113

Fakultas : Ekonomi dan Bisnis

Jurusan : S1 Akuntansi

Dosen : Apollo, Prof. Dr, M.Si, Ak

Mata Kuliah : Pendidikan Anti Korupsi dan Etik UMB

Judul : Pencegahan Korupsi, dan Kejahatan Pendekatan Paidea

Sumber : Dokumen Pribadi 

Apa itu korupsi ?

Korupsi berasal dari Bahasa latin yaitu corruptio atau dengan kata lain corruptus. Merusak dan menghancurkan merupakan arti dari corruption. 

Menurut undang undang no.31 tahun 1999 korupsi berarti pemberantasan tindakan melawan hukum yang bermaksud untuk memperkaya diri sendiri dan orang lain, korupsi juga mengakibatkan merugikan negara. Di dalam undang undang no.31 tahun 1999. 

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline