Lihat ke Halaman Asli

Mari Kita Pahami Business Opportunity

Diperbarui: 6 November 2015   13:07

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Gaya Hidup. Sumber ilustrasi: FREEPIK/Rawpixel

Apa yang anda ketahui tentang business opportunity ? Sekilas sama dengan sistem yang lain baik cara pengoperasiaanya sampai dengan benefit. Perlu digaris bawahi dalam hal support dan kesiapan dari pihak pemberi peluang. Lebih jelasnya Business Opportunity sebagai berikut :

1. Investment

Lebih kecil, sehingga tidak membutuhkan modal yang besar.

2. Initial Support Location

Hanya formalitas survei lokasi, itupun tidak selalu dilakukan tergantung keingginan mitra.

3. Initial Support Pre Opening

Dalam pengoperasian sangat minim, dilapangan mitralah pengoperasi utama.

4. Training Session

Tidak ada pelatihan, yang ada adalah praktek langsung.

5. Ongoing support

Membantu mitra dalam memecahkan masalah yang dihadapi.

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline