Lihat ke Halaman Asli

[Humor] Kain Kafan

Diperbarui: 25 Juni 2015   02:30

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Humor. Sumber ilustrasi: PEXELS/Gratisography

Ghina adalah teman Rahmad, hampir tiap malam pergi terawih bersama-sama. Rahmad tidak pernah pakai sarung saat terawih, ia memakai celana dan baju koko.

Ghina        : "Mad, saya lihat kamu pakai celana terus kalau terawih"

Rahmad   : "Ini kebiasaan saya, Ghin."

Ghina        : "Kenapa gak pake sarung?"

Rahmad   : "Gak enak."

Ghina        : "Gak enak kenapa?"

Rahmad   : "Terlalu longgar. Saya sudah cari sarung yang pas, namun tidak ada, semuanya longgar."

Ghina        : " Ya semua sarung longgar, Mad.

Rahmad  tersenyum

Ghina        : "Ada yang pas buat kamu, Mad."

Rahmad   : "Apa, Ghin."

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline