Lihat ke Halaman Asli

Garudamudaindo01

Internet Marketer, penulis, editor

5 Fakta Makaroni yang Bisa Menjaga Kesehatan

Diperbarui: 9 April 2021   20:07

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

makaroni yang memiliki banyak manfaat | mesinsakti post

Fakta Makaroni Yang Bisa Menjaga Kesehatan -- Pastinya anda mengetahui dengan makanan yang satu ini. Makaroni merupakan makanan pasta yang berasal dari Negara italia yang memiliki bentuk yang sangat unik. 

Makanan ini juga cukup populer didiunia apalagi terutama di Negara kita Indonesia. Makanan ini diduga dibawa oleh salah satu pedagang dan penjelajah terkenal asal italia yang bernama marco polo. Dalam catatan sejarah memang mengatakan marco polo membawa jenis pasta termasuk spaghetti dan makaroni dari daratan china.

Selain memiliki rasa yang enak dan juga tekstur yang kenyal. Ternyata makaroni juga mempunyai manfaat yang sangat bagus untuk kesehatan tubuh kita. Selain itu ada juga fakta yang bisa anda baca disini. Jika anda penasaran anda bisa cek Fakta Makaroni Yang Bisa Menjaga Kesehatan yang bisa anda simak dalam berikut ini.

Fakta Makaroni Yang Bisa Menjaga Kesehatan

1. Bisa Mengembalikan Energi Setelah Beraktivitas

ilustrasi keluarga sehat | mesinsakti post

Ternyata makaroni juga mampu mengembalikan energy kita setelah kita lelah dalam beraktivitas seperti bekerja atau sedang berolahraga. Disini bahwa 1 porsi makaroni mengandung protein yang bisa dibilang tinggi sebanyak 16% protein harian. Dan juga memiliki sedikit kandungan lemak yakni 1,2 gram.

2. Bisa Mengurangi Diabetes

Selain bisa mengembalikan energi, makaroni juga dapat dikonsumsi sebagai mengurangi diabetes. Disini makaroni harus direbus tidak terlalu lama supaya indeks glimemik yang berada didalamnya bisa menurun dengan drastic. 

Makanan ini juga bisa membuat rasa kenyang jadi lebih lama dan tercena secara perlahan dalam tubuh, lalau bisa meningkatkan kadar gula darah dalam bertahap. Jika disini makaroni dikonsumsi secara benar dan tentu saja tanpa harus menggunakan saus yang berlemak, Pastinya makanan ini menjadi lebih sehat dan pola makan pun bisa terjaga.

3. Memiliki Sumber Karbohidrat Kompleks

Disini makaroni juga memiliki kandungan karbohidrat komples yang sangat baik bagi kesehatan tubuh. Disini karbohidrat kompleks sendiri juga memerlukan waktu yang lama supaya bisa diuraikan dalam tubuh, sehingga metabolisme pada tubuh bisa meningkat jadi pada saat mengkonsumsi akan merasa kenyang lebih lama.

4. Kaya Dengan Folat Dan Lutein

creamy makaroni | mesinsakti post

Disini kandungan folat yang berada pada makaroni ini sendiri bisa berperan dalam pembentukan sel darah merah yang bisa diperoleh dengan mengonsumsi makaroni tersebut. Selain itu makaroni juga memiliki kandungan lutein yang bisa menjaga kesehatan dalam penglihatan mata.

5. Menyajikan Makaroni Dengan Bahan Yang Bergizi

makaroni schotel | mesinsakti post

Supaya hasil bisa maksimal dalam kandungan gizi yang terkandung pada makaroni tersebut, pastinya disini harus pandai dalam membuat masakan yang satu ini. 

Makaroni juga bisa dibuat dengan berbagai sajian makanan yang berbeda seperti daging asap, saus kornet dan masih banyak ragam bahan makanan yang bergizi yang bisa anda campurkan ke dalam pasta tersebut.

Selain seperti saus kornet, anda bisa membuat omelet makaroni yang resepnya hampir mirip dengan martabak mie. Makanan ini juga sangat cocok untuk dijadikan sarapan pagi untuk keluarga. Selain itu makaroni juga memiiki kandungan tambahan seperti vitamin a, vitamin e, vitamin b1 dan masih banyak lagi.

Baca JugaSejarah Panjang "La Pasta" Menjadi Pemersatu Bangsa Italia

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline