Kulihat ratusan bintang bertebaran di langit
Membuat semangat dalam diri ini akhirnya bangkit
Ingin bersinar terang seperti orang lain
Namun meragukan diri masih menjadi pemimpin
Sedih karena perbedaan
Menangis di bawah tekanan
Sekarang aku tersenyum kecil
Bangga karena sudah berhasil
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H