Lihat ke Halaman Asli

Selamat Tahun Baru Islam 1436 Hijeriyah

Diperbarui: 17 Juni 2015   19:50

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Tidak seperti tahun baru masehi, tahun baru Islam selalu sepi dari perayaan. Apalagi diKota Besar, perayaan pergantian tahun Islam sudah mulai dilupakan. Sangat berbeda dengan suasana dikampung yang kental dengan nuansa Islami. Dari ba'da ashar sudah banyak remaja yang berkumpul berdoa bersama do'a akhir tahun, bahkan sampai ba'da magrib remajanya masih ramai berkumpul untuk menyambut dengan berdo'a awal tahun baru hijeriyah dan saling silaturrahmi. Tapi itu dulu,bukan jaman sekarang yang sudah melupakan budaya Islam. Dikampung pun sudah mulai sepi dari perayaan, semua sudah sibuk dengan urusannya masing-masing. Dengan seiring perubahan jaman, ternyata juga sangat mempengaruhi perubahan budaya, budaya yang Islami sudah mulai ditinggalkan bahkan terlupakan.

Tapi tidak mengapa,walau hari ini masih dikampung orang yang sepi dari perayaan, Saya pribadi tetap melakukan pelepasan akhir tahun dan menyambut awal tahun baru hijeriyah sambil bersilaturrahmi dengan kawan - kawan sesama aktivis mahasiswa yang berasal dari Kalimantan Timur. Sekali lagi, dari kejauhan kami mengucapkan Selamat Tahun Baru Islam 1436 Hijeriyah, Semoga diawal tahun baru ini menjadi lebih baik dari tahun sebelumnya.amin




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline