Lihat ke Halaman Asli

Ulika

Goresan Pena

Baca dan lepaskan

Diperbarui: 7 Juni 2024   21:08

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Puisi. Sumber ilustrasi: PEXELS/icon0.com

Semua  selalu sama

Entah karena alam

Atau dunia sengaja 

Mempermainkan perasaan kita

Semua terasa tak masuk akal

Dipertemukan dengan cara aneh

Disaat logika katakan tak mungkin

Dipertemukan oleh alam

Sakit tawa ceria semua jadi satu

Ada rasa yg tak bisa diungkap

Rasa setelah menghapus luka

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline