Lihat ke Halaman Asli

Frumend Oktavian

Don't forget to be happy#šŸ¤—šŸ«”āš½

Cemburu pada Alam

Diperbarui: 15 Februari 2024 Ā  17:00

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Kaka Jemy, Flores,NTT/dokpri

Judul Puisi; Cemburu pada Alam

By; Jemianus Beni HoaratanĀ 

Senja masih merindukan bulan
Awan pun mulai menutupi
wajahnya yang kian buram
bahkan bintang pun harus
bercumbu dengan pasangannya
pesanku kukirim pada angin
biar dirinya yang membawa
ke dalam gulungan ombak
dengan airnya yang kian mengamuk
terlihat diriku yang masih cemburu
terhadap alam semesta dengan keromantisan mereka
diriku seakan ingin bercermin pada dinding laut
terlihat ikan-ikan yang ingin
menarik wajahku
Sederetan bukit sudah mulai tersenyum
dengan tetesan-tetesan perak membasahinya
gunung-gunungĀ  berdiri menjulang tegak
mulai memberi isyarat kepada diriku

Bukit Rogate,Ribang, 13 Maret 2022

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline