Lihat ke Halaman Asli

Fronika Simarmata

Pendidik di SDN 175781 Saitnihuta

Puisi: Rinduku Memegang Kapur

Diperbarui: 20 Mei 2020   11:39

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Disini kuhanya berkutat dengan huruf muncul

Disini tak kutemukan usapan yang masih terlihat

Disini yang salah dapat terhapus bersih

Disini backgroundnya putih

Seputih tatapanmu anak-anakku

Kini kusadar ku sedang berada di ruang terbuka

Sebuah ruangan berbentuk balok kini tertinggal disana

Si papan hitam segi empat tertinggal juga di sana

Si kapur putih tidak tau apakah masih utuh

Atau sudah diamburadul oleh si tikus

Ku rindu senyummu

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline