Lihat ke Halaman Asli

Fransiskus Ndada

Universitas Airlangga

3 Tempat Spotting Pesawat Terbaik di Bandara Juanda Surabaya

Diperbarui: 20 Juni 2023   09:29

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Sumber : Dokumentasi pribadi/Fransiskus Ndada

Bagi para pecinta fotografi khususnya dalam dunia penerbangan, plane spotting bukanlah kata asing lagi. Plane spotting adalah sebuah kegiatan yang dilakukan untuk melacak atau mengintai keberadaan pesawat, dan orang yang melakukan kegiatan ini disebut plane spotter. Dapat dikatakan demikian, karena mengetahui keberadaan pesawat yang akan melintas merupakan hal yang tidak mudah, sebab butuh perangkat lunak atau aplikasi untuk memudahkan mendeteksi keberadaan pesawat yang akan melintas, dan juga kesabaran serta tenaga tentunya.

Walau demikian, ada tempat yang justru memudahkan kita untuk melakukan plane spotting loh.

Yaitu sudah pasti di bandara dong wkwkwk…

Khusus yang tinggal di sekitar area Surabaya, Sidoarjo dan sekitarnya, lokasinya berada di Juanda Internasional Airport, Kec. Sedati, Sidoarjo, jawa timur. Walau sudah di bandara, kira-kira dimana saja ya tempat yang paling bagus untuk spottingnya? dan yang paling penting, apakah ada ongkos untuk tempatnya?

Nah, berikut adalah 3 tempat spotting pesawat terbaik di bandara Juanda Surabaya, GRATISSS!!!

1. Juanda Aircraft Spotting

Sumber : Dokumentasi pribadi/Fransiskus Ndada

Tempat yang pertama ini bisa dibilang cukup strategis, karena tempatnya yang sangat terbuka memudahkan kita melihat keberadaan pesawat, sekalipun tanpa perangkat lunak atau aplikasi. Tepatnya dari jalan Tambak Cemandi, kita bisa langsung masuk ke dalam area tersebut. Disekitar area ini juga ada minimarket dan toko kelontong loh, jadi bisa bersantai sambil spotting.

2. Pelabuhan Tradisional Gisik Cemandi (dok perahu)

Sumber : Dokumentasi pribadi/Fransiskus Ndada 

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline