Lihat ke Halaman Asli

Fransiskus K. Doken

Membangun Indonesia Dari Pinggiran

Mendukung Menanti Hujan Masih Selimuti Pulau Adonara NTT

Diperbarui: 13 Januari 2020   11:03

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Mendung Menanti Hujan di Pulau Adonara NTT | dokpri

Hingga pertengahan bulan Januari cuaca ekstrem yang melanda daerah termasuk NTT masih terus bergejolak. Belum tau sampai kapan daerah ini terlihat normal dalam hantaman badai ekstream tahunan itu.

Aktivitas warga pun kadang-kadang tersendat akibat gemuruhnya cuaca yang tidak bersahabat itu. Pantauan media, salah satu daerah di NTT, yakni Pulau Adonara Flores Timur masih terus di terjang cuaca ekstream yang menimbulkan tanaman pertanian dan perkebunan jadi sasaran amuknya gemurunya angin ribut, hingga tanamana tersebut tertidur rapi di hantam badai angin.

Cuaca yang tidak normal itu, mengkahwatirkan warga yang bermatapencaharaian pertanian karena diprediksikan akan gagal panen.Warga diminta tetap masih dalam siaga untuk menghadapi cuaca yang tidak menentu ini.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline