Lihat ke Halaman Asli

Fransiskus K. Doken

Membangun Indonesia Dari Pinggiran

Putra Desa Adobala, Pulau Adonara NTT, Ikut Kawal Prosesi Kunjungan Kerja Presiden Jokowi di Kabupaten Malinau Kaltara

Diperbarui: 20 Desember 2019   00:05

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Yosep Tupe Laba Ikut Kawal Prosesi Kunker Presiden Jokowi di Kabupaten Malinau Kaltara

Salah satu Putra asal Desa Adobala, Flores Timur NTT, Yosep Tupe Laba ikut mengawali iring-iringan Kunjungan Presiden RI Joko Widodo ke Kabupaten Malinau, Provinsi Kalimantan Utara, Kamis (19/12/2019).

Yosep Tupe Laba yang berkarir di Kantor Polisi Pamong Praja, Kabupaten Malainau,Kalimantan Utara mendapat tugas dengan pasukan Pol PP lainya untuk mengawal perjalanan kunjungan kerja Presiden RI di Kabupaten Malinau, dalam rangka meninjau potensi "hydro power".
Kepada adobaladesa.id melalui selulernya, Yosep Tupen Laba (Bayos Tokan) merasa bangga dan senang karena telah mendapat untuk ikut amakan prosesi kunjungan Kepala Negara di Kabupaten tempat pengabdiannya. Bahkan Yosep Tupe Laba mendapat sehelai Baju Kaus yang bergambar Presiden Jokowi. Yosep Tupen Laba mengakui bahwa inilah salah satu pengalaman berharaga karena telah melihat dari dekat Presiden RI Jokowi.




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline