Lihat ke Halaman Asli

FRANSISKUS HERU

Guru dan Penulis asal Kec. Sompak, Kab. Landak, Kalimantan Barat.

Si Anak Besar dan Si Anak Kecil

Diperbarui: 10 April 2024   00:48

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Ilustrasi. Sumber: www.istockphoto.com

Sebuah Puisi oleh FRANSISKUS HERU

Sesosok anak atau orang-orangan di sawah?

Ternampak olehku dari kejauhan memandang

Bajunya yang berukuran lebih empat kali lipat

Sedangkan, bajuku berukuran kurang dua kali lipat

***

Sesosok anak atau dua tuyul dalam botol?

Kulihat dari dekat memandang, serta fokusnya biji mata

Aku tower, dan ia bagaikan setinggi pohon pisang

Tak lupa anak itu memegang mobil mainan

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline