Lihat ke Halaman Asli

Miggi Bikin Emotikon Nuansa Imlek, Auto Gemesin Barongsainya

Diperbarui: 31 Januari 2022   11:07

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

paket emotikon imlek miggi. (dok. miggi)

Miggi telah membuat paket emotikon bernuansa Imlek alias Tahun Baru Cina.

Paket emotikon imlek itu telah tersedia di Emoticon Store Miggi.

Dalam paket emotikon imlek terdapat 17 macam emotikon lucu nan menggemaskan.

Ada kepala barongsai, lampion, koin cina, ampao dan lain-lain.

Kebanyakan emotikon yang disajikan berwarna merah dan kuning.

Emotikon ini disediakan untuk melengkapi perayaan imlek 2022 yang sebentar lagi diperingati pada 1 Februari 2022.

Miggi berharap adanya paket emotikon nuansa imlek ini bisa menambah ekspresi pengguna dalam chat.

(*)

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline