Lihat ke Halaman Asli

Florensius Marsudi

Manusia biasa, sedang belajar untuk hidup.

Subsidi BBM, Belajarlah pada Bain Saptaman

Diperbarui: 26 Juni 2015   10:54

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

1291795426742324014

Sibuk dan berbincang subsidi BBM, belajarlah pada Bain Saptaman.  Kemana-mana naik onthel, naik sepeda. Seorang guru yang sederhana, jauh dari hiruk pikuknya dunia. Mengajar ngonthel. Kepasar ngonthel. Mau sembahyang, ngonthel.  Apa sih susahnya hidup prihatin, dan berhemat? Bain menjawab: "Tak ada susahnya, Pak. Karena sejak dulu, saya sudah prihatin dan berhemat".

Alamat Profil: kompasiana.com/bainsaptaman Kompasianer sejak: 5 February 2010 saya seorang guru smp di pedalaman gunung kidul jogjakarta. lahir di palembang 8-12-1967. pria beristri dengan anak 2...perokok, ngopi, gila musik, nonton bola... "AKU BERONTAK....maka aku ADA".... _________________________________________ *)"Selamat ulang tahun, BAIN SAPTAMAN"

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline