Lihat ke Halaman Asli

Fitri Novita

mahasiswa

Bimbingan Belajar Siswa SD di Masa Pandemi Covid-19

Diperbarui: 28 Agustus 2021   21:33

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Bimbingan Belajar Siswa SD di Masa Pandemi Covid-19

Mahasiswa KKN Daring UIN SUSKA RIAU adakan bimbingan belajar. Bimbingan belajar ini diadakan 2 kali dalam seminggu. Kegiatan ini dilakukan sebagai wujud menjawab keluh-kesah masyarakat terkait sistem pembelajaran yang selama pandemic. Kegiatan ini dilakukan di setiap rumah mahasiswa KKN dan di sekolah dimulai dari minggu kedua KKN yaitu tanggal 22 Juli 2021.

Minggu pertama bimbel

Minggu kedua bimbel

Pada hari Jum'at, 23 Juli 2021 dilakukan perpisahan dengan para siswa yang mengikuti bimbingan belajar. Fitri Novita salah satu anggota KKN mengungkapkan kegiatan bimbingan belajar ini ditujukan sebagai pengabdian dan membantu masyarakat terkhusus siswa-siswa Sekolah Dasar

"Kegiatan ini dilakukan sebagai bukti pengabdian kami para generasi muda untuk para generasi penerus bangsa yang sedang mengenyam pendidikan Sekolah Dasar menghadapi pembelajaran di tengah pandemic, dan sebagai wujud menjawab keresahan masyarakat terkhusus Ibu yang kesulitan dalam mengawal anaknya belajar"

Bimbingan belajar yang dilakukan oleh para mahasiswa KKN sangat diterima dengan terbuka oleh masyarakat sekitar. "Kegiatan bimbingan belajar ini sangat membantu karena anak-anak menjadi lebih antusias untuk belajar.




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline