Malam ini saya mencoba menuliskan sebuah cerita tentang sepasang suami istri yang telah dikaruniai 2 putri yang cantik.
Kisah ini berawal dari pertemuan mereka yang sangat singkat... dan dalam waktu kurang dari satu tahun mereka berpacaran, pernikahan ini dimulai.....
Tak terasa diawal pernikahan semua berjalan dengan baik sampai mereka dikaruniai dua putri yang cantik... Namun seiring waktu berjalan, mulai terjadi pertengkaran yang diawali oleh sang istri yang ternyata masih memendam cinta lama. Tanpa ragu dia mengakui kesalahan itu karena ternyata pernikahan yang dia jalani selama ini hanya pelarian dari mantan pacar yang sudah dijodohkan oleh orang tuanya.
Dan selama ini mereka masih selalu berkomunikasi...
Follow Instagram @kompasianacom juga Tiktok @kompasiana biar nggak ketinggalan event seru komunitas dan tips dapat cuan dari Kompasiana
Baca juga cerita inspiratif langsung dari smartphone kamu dengan bergabung di WhatsApp Channel Kompasiana di SINI