Lihat ke Halaman Asli

Merdeka yang Seperti Apa...

Diperbarui: 26 Juni 2015   13:57

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Sosbud. Sumber ilustrasi: KOMPAS.com/Pesona Indonesia

merdeka... pekik merdeka dimana2, ya inilah euforia kemerdekaan indonesia... tapi bagi sebagian masyarakat merdeka yang seperti apa? karena kemerdekaan ternyata bukan untuk mereka yang termarjinalkan...

usia republik ini sudah semakin tua, tapi seiring bertambahnya usia bukan kedewasaan yang ditonjolkan melainkan makin seperti tingkah polah anak-anak kecil yang sedang berebut untuk mempertahankan mainan kesukaannya...

rasanya miris apabila melihat apa yang sedang dikerjakan oleh para penentu kebijakan negeri ini, para pemimpin yang semakin hari semakin tidak peka terhadap persoalan bangsa. sangat wajar bila ada pendapat yang mengatakan bahwa susah untuk membenahi negeri tercinta ini, karena permasalahan bangsa sudah semakin seperti benang kusut yang tidak ketemu ujung pangkalnya....

salam kemerdekaan bagi yang bangsa yang belum benar-benar merdeka......

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline