Lihat ke Halaman Asli

firly faradina

BISMILLAH BAROKAH

Media dan Waktu Bercerita

Diperbarui: 25 November 2023   21:07

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Ilmu Sosbud dan Agama. Sumber ilustrasi: PEXELS

Banyak orang tua yang masih kebingungan menggunakan media apa dalam mendongeng. Padahal mendongeng itu sangatlah mudah dan tdak sulit, karena media mempunyai 2 media yaitu : mendongeng menggunakan buku dan juga mendongeng menggunakan non buku. kedua media tersebut dapat digunakan sebagai pendukung dalam mendongeng. 

1. Media mendongeng dengan buku

Media mendongeng ini basanya dilakukan dengan cara membacakan isi cerita yang ada didalam buku. Adapun langkah- langkah dalam mendongeng dengan menggunakan buku :

   - Memilih buku sesuai dengan tumbuh dan kembangnya anak, yang bertujuan agar anak dapat mengerti dan memahami dunianya

   - Menyebutkan judul cerita yang akan dibacakan, agar anak mengetahui apa yang akan ia dengarkan

   - Menggunakan suara yang berbeda (saat membaca cerita), agar anak lebih mendalami peran atau karakter yang ada pada cerita tersebut

   - Menggunakan efek drama, seperti : rengekan, tertawa, tangisan, kesedihan, bisikan dan lain sebagainya.

   - Mengajukan pertanyaan, untuk mengingatkan kembali isi yang ada pada cerita tersebut. 

   - Memakai gerakan, gerakan atau bahasa tubuh bermanfaat agar anak tetap mengingat terus tentang cerita yang sudah mereka dengar.

   - Meminta tanggapan kepada anak, agar anak dapat bertanya tentang apa yang belum mereka pahami.

   - Membuat cerita, Bertujuan untuk merekatkan hubungan orang tua dan anak.

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline