Lihat ke Halaman Asli

Konten Jadi Aman karena IndiHome

Diperbarui: 11 Mei 2023   20:10

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Dok. Pribadi - Potret salah satu konten gambarku

Membuat konten sangat mudah untuk para penikmatnya. Namun tidak demikian bagi mereka yang membuat konten tersebut. Para konten kreator ini, memikirkan banyak aspek sebelum membuat dan menyebarluaskannya. Beginilah yang awalnya kurasakan. Saat memulai ngonten, perasaan campur aduk. Rasa takut lebih besar daripada rasa berani. Dan itu telah ku lalui. Tips untuk kalian yang baru memulai, jangan takut mencoba. Kegagalan pun terkadang menghampiri. Gak masalah, tetap mulai lagi dan lanjutkan.

Ada baiknya membuat konten itu dimulai karena hobi. Seperti diriku, yang mulai ngonten karena hobi. Konten pertamaku adalah tentang melukis. yup, hobiku melukis. Ku membuat cara menggambar, melukis dengan gampang. Banyak referensi yang ku jadikan bahan untuk membuatkonten. Mencari ke orang yang punya hobi yang sama sampai menonton konten mereka yang lebih handal di platform nonton video. 

"Emang gak boros internet tuh?  Cari idenya melalui streaming video", Ku jawab dengan santuyy. "Kan ada IndiHome" Yup, IndiHome sebagai salah satu pendukung proses ngonten ini. Karena dengan adanya internet provider milik Telkom Indonesia ini, diriku tak pernah khawatir saat menjelajah di dunia maya. Apalagi saat konten udah jadi dan siap di publikasi, gak perlu takut gagal upload. Jaringan internet yang IndiHome tawakan pun gak main-main. 

IndiHome sendiri menjanjikan jaringan yang stabil. Jika saat melakukan streaming dan merasa kalau speednya masih kurang, kalian bisa Add-ons untuk upgrade speed. Atau hanya ingin hari itu saja yang speednya ditambah, juga bisa banget. Aku sendiri udah pernah lakuinnya. Berhubung dirumah itu, semua anggota keluarga menggunakan wifi IndiHome, terkadang speed jaringannya perlu ditambah. Apalagi kalau kami semua bersamaan aksesnya.

Dok. Pribadi - aplikasi myIndiHome 

 "Mahal gak kak?" Duh, aku tuh paling anti sama yang boros dan mahal. Makanya ku pakai IndiHome sebagai internet provider langganan dirumah, ya karena bikin ku hemat.

Berkontenpun menjadi aman dan tidak perlu khawatir dengan jaringan internet. Apalagi yang memakai IndiHome sudah banyak, gak di kantor, di kampus bahkan area publik juga memilih IndiHome untuk jaringannya. 




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline