Lihat ke Halaman Asli

Sejarah Singkat Retorika

Diperbarui: 12 Maret 2024   10:49

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Sosbud. Sumber ilustrasi: KOMPAS.com/Pesona Indonesia

Retorika dalam bahasa inggris (rhetoric) bersumber dari perkataan Latin "rhetorica" yang berarti ilmu bicara. Dalam penulisan sejara,  perkembangan retorika mulai di kenal pada abad ke-5 sebelum masehi. 

Penggunaan kata retorika mulai di pakai oleh kaun yunani dalam mengajarkan kepercayaan kepada kaumnya. Socrates merupakan salah satu tokoh yang pada watu itu menggunakan retorika dalam pengajaranya. Kemudian hal ini dilanjutkan oleh Plato dan Aristoteles yang merupakan murid dari Socrates. 

Pada abad ke-20 perkembangan ilmu pengetahuan semakin pesat. Dalam abad ini berkembang retorika baru yang di anggap lebih sistematis sebagai kritik dari artian retorika pada abad sebelumnya yang dianggap tradisionalis dan belum sistematis. Perkembangan arti retorika sampai saat ini semakin sangat beragam. Dengan banyaknya tokoh-tokoh retorika baru membuat tujuan dan fungsi retorika saat ini menjadi bermacam-macam.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H



BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline