Lihat ke Halaman Asli

Bangsa Indonesia Mutlak Mensyarat Calon Presiden

Diperbarui: 23 Juni 2015   22:53

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

1399157441473331905


"Seorang Calon Presiden Mutlak Meletakkan Pancasila sebagai Dasar Bernegara yang Tertinggi dengan Mempedomani, Menghayati dan Mampu Melaksanakannya dengan Sungguh-Sungguh".

Lima pedoman dasar seorang calon Presiden Negara Kesatuan Republik Indonesia yang harus dipedomani, dihayati dan dilaksanakan dengan sungguh-sungguh jika ingin menjadi RI 1, dan juga bagi seluruh rakyat Indonesia dalam menentukan Presiden pilihannya.

1. MENGAKUI PANCASILA SEBAGAI DASAR NEGARA RI

Seorang Calon Presiden harus mengakui keberadaan Pancasila sebagai Dasar Negara di Negara Republik Indonesia, dengan demikian maka seorang calon Presiden wajib. 1.    Wajib mengimani salah satu kepercayaan agama yang diyakini dangan sungguh-sungguh, dan mengakui keberadaan agama lain yang diakui berdasarkan Undang-Undang. 2.    Wajib mengakui dengan sungguh-sungguh pentingnya Hak Asazi Manusia. 3.    Wajib mengakui dengan sungguh-sungguh pentingnya persatuan dan kesatuan di atas segala kepentingan. 4.    Wajib mengakui dengan sungguh-sungguh pentingnya musyawarah untuk mencapai mufakat di Negara yang berBhinneka Tunggal Ika. 5.    Wajib mengakui dengan sungguh-sungguh pentingnya keadilan pemerataan kebutuhan primer, skunder sampai kebutuhan tertier di seluruh Nusantara.

2. MEMPEDOMANI PANCASILA SEBAGAI DASAR NEGARA DALAM BERKEHIDUPAN BERKEBANGSAAN DAN BERNEGARA

Seorang Calon Presiden harus mempedomani Pancasila sebagai Dasar Negara sebagai dasar berkehidupan berkebangsaan bernegara, dengan demikian maka seorang calon Presiden harus; 1.    Kepercayaan yang diyakini dipedomani dengan sungguh-sungguh dan dijadikan sebagai dasar dalam berurusan vertikal terhadap Tuhan YME. 2.    Kepercayaan yang diyakini dipedomani dengan sungguh-sungguh dan dijadikan sebagai dasar dalam berurusan ocialtal terhadap sesama manusia. 3.    Mempedomani dengan sungguh-sungguh bahwa kodrat manusia tercipta sebagai makhluk sosial. 4.    Musyawarah dijadikan sebagai pedoman dasar dengan sungguh-sungguh untuk mencapai sebuah kesepakatan kepentingan di Negara yang berBhinneka Tunggal Ika.

5.    Berkeadilan pemerataan kebutuhan primer, skunder sampai kebutuhan tertier di seluruh Nusantara merupakan pedoman dasar dalam membuat setiap program pembangunan.

3. MENGHAYATI PANCASILA SEBAGAI DASAR NEGARA AGAR BISA MENGAMALKAN NILAI-NILAI LUHUR PANCASILA DALAM BERKEHIDUPAN BERKEBANGSAAN DAN BERNEGARA

Seorang Calon Presiden harus menghayati dengan sungguh nilai-nilai luhur Pancasila sebagai Dasar Negara untuk berkehidupan berkebangsaan bernegara, dengan demikian maka seorang calon Presiden wajib; 1.    Menghayati kepercayaan yang dianut dengan sungguh-sungguh dan dijadikan sebagai dasar dalam berurusan vertikal terhadap Tuhan YME. 2.    Menghayati kepercayaan yang dianut dengan sungguh-sungguh dan dijadikan sebagai dasar dalam berurusan horizontal terhadap Tuhan YME. 3.    Menghayati dengan sungguh-sungguh bahwa kodrat manusia tercipta sebagai makhluk ocial. 4.    Menghayati dengan sungguh-sungguh bahwa musyawarah untuk mencapai mufakat di Negara yang berBhinneka Tunggal Ika sangatlah penting. 5.    Menghayati dengan sungguh-sungguh pentingnya keadilan pemerataan kebutuhan primer, skunder sampai kebutuhan tertier di seluruh Nusantara.

4. MENGAMALKAN PANCASILA SEBAGAI DASAR NEGARA DASAR NEGARA DALAM BERKEHIDUPAN BERKEBANGSAAN DAN BERNEGARA UNTUK MEWUJUDKAN CITA-CITA BESAR PROKLAMASI KEMERDEKAAN INDONESIA

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline