Lihat ke Halaman Asli

Ferry Nalle

Seorang Penulis Dasar

Refleksi

Diperbarui: 6 Februari 2022   17:38

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Puisi. Sumber ilustrasi: PEXELS/icon0.com

Pena emas kembali menari di atas kanvas

Meliuk kesana kemari tanpa batas

Seraya mengingatkan akan hidup yang tak  sendiri

Namun juga terikat dengan dimensi yang takkan abadi

Hidup memang selalu punya drama

Tentu saja bukan drama biasa 

Kadang tangis dan tawa hanya duduk di atas roda 

Sembari menunggu kapan gilirannya kan tiba

Hidup juga tentang pilihan 

Pilihan yang selalu disertai pengorbanan

Mungkin juga tentang kesetiaan 

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline