Dimana senyuman itu?
Aku belum melihatnya..
Wahai pagi..
Pastikan senyuman itu
Karena semesta menunggunya
Agar bunga bermekaran tanpa ragu
Burung-burung bersenandung tanpa malu
Seisi bumi akan murung
Terlebih aku yang amat membutuhkannya
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H