Lihat ke Halaman Asli

Literasi Phooty

Menghabiskan waktu dengan mengajar dan belajar. Menyukai kedamaian dan secangkir coklat hangat☕

Puisi: Mantra Pemanggil Uang

Diperbarui: 7 Mei 2024   23:46

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Ilustrasi orang termenung oleh Eder Ibarez Mendoza 

Aku pengen kaya,tuhan.

Aku malu dihina miskin dan bau.

Padahal tanpa sabun mereka juga sama baunya denganku.

Tanpa parfum-parfum itu bau badannya juga seperti ikan di pasar Minggu.

Tanpa baju-baju bagus itu mereka tak ubahnya aku,

tapi itu karena mereka kaya,tuhan.

Menghinaku seenak jidat, sama-sama lupa bahwa aku dan dia diciptakan olehmu.

Tapi,kalau memang kami sama,mengapa aku miskin dia kaya,tuhan?

Bukanlah lebih baik aku yang kaya, aku tidak akan sombong macam mereka.

Karena aku rajin ibadah dan menabung.

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline