Lihat ke Halaman Asli

Pengembangan Kewirausahaan Ilan Cupang Hias di Sawangan

Diperbarui: 6 Januari 2022   21:22

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

dokpri

PENGEMBANGAN KEWIRAUSAHAAN IKAN CUPANG HIAS DI SAWANGAN,  KOTA DEPOK 

*korespondensi penulis

1. Eveline Meisyaa 

 - Akuntansi S1, Ekonomi, Universitas Pamulang

-  evelinemeysia3@gmail.com

2. Dewi Afrianti Susanti Sitorusb 

-  Akuntansi S1, Ekonomi, Universitas Pamulang 

-  dewiafrianti358@gmail.com

ABSTRAK

Ikan cupang hias merupakan salah satu jenis ikan hias yang mempunyai nilai ekonomis tinggi dan banyak terdapat di pasaran. Harga ikan cupang jantan berkisar Rp. 5.000, - Rp. 1.000.000,- per ekor. 

Di Kabupaten Depok kebutuhan ikan cupang masih dipenuhi dari berbagai daerah di luar Depok, seperti Bogor dan Sukabumi. Kabupaten Depok merupakan salah satu daerah potensial yang dapat dikembangkan untuk pengembangan kewirausahaan budidaya ikan cupang hias. 

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline