Lihat ke Halaman Asli

Mohammad Farhan Kholil

Universitas Islam Negeri Sunan Gunung Djati Bandung

Curug Ciangin, Desa Wisata Cibeusi: Mahasiswa KKN UIN Bandung Takjub Dengan Keindahannya

Diperbarui: 31 Juli 2024   07:00

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

KKN 407 Cibeusi

CIBEUSI, CIATER - 30 Juli 2024 -- Mahasiswa KKN UIN Sunan Gunung Djati Bandung kelompok 407 melakukan kunjungan ke Curug Ciangin, sebuah air terjun yang terletak di Desa Cibeusi, Kecamatan Ciater, Kabupaten Subang. Kunjungan ini dilakukan dalam rangka tadabur alam desa Cibeusi

Selama kunjungan, mahasiswa terlihat sangat antusias menikmati keindahan alam Curug Ciangin. Mereka berfoto bersama, bermain air, dan menikmati suasana sejuk di sekitar curug. Adlan salah satu peserta KKN 407, mengaku takjub dengan keindahan alam Curug Ciangin. "Saya tidak menyangka ada tempat seindah ini di dekat tempat kami KKN," ujarnya.

Selain tadabur alam mahasiswa KKN UIN Bandung kelompok 407 ikut mempromosikan potensi wisata Curug Ciangin. Selama kunjungan, mereka membuat konten menarik seperti foto dan video yang kemudian dibagikan melalui media sosial.

(Link Dokumentasi Wisata Curug Ciangin)

https://www.instagram.com/reel/C-CaKimp59i/?igsh=MTI5cm52ajdib2wwbQ==

https://www.instagram.com/reel/C-CT-ZPJWlK/?igsh=MTNiMXBqb2Vnbnk4dg==

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline