Lihat ke Halaman Asli

Belajar Menjadi Conductor

Diperbarui: 13 Januari 2023   11:08

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Musik. Sumber ilustrasi: PIXABAY/Free-photos

Assalamu alaikum wr.wb

Pada kesempatan ini saya akan sedikit berbagi cerita saya tentang berpengalaman menjadi conductor.

Sebenernya apa sih conductor itu?

Conductor yaitu seseorang yang memimpin sebuah karya ensemble atau orkestra dengan menggunakan isyarat dengan gerakan tangan serta tubuhnya.

Nah dalam mengconduct itu ada beberapa gerakan yang memiliki fungsinya, seperti tangan kanan itu biasanya untuk mengatur tempo ritme atau ketukan dalam musik tersebut, sedangkan tangan kirinya untuk mengatur dinamika musik tersebut. Tapi tidak semuanya seperti itu balik lagi kepada conductornya masing-masing karena tiap conductor yang memimpin sebuah karya ensemble atau orkestra itu mempunyai kepribadian atau pembawaan yang berbeda-beda.

Salah satu conductor yang saya sukai yaitu Addie Ms, mengapa saya menyukainya karena menurut saya Addie Ms itu mempunyai gerakan yang berbeda dari conductor yang lainnya, dari mulai gerakan tangannya hingga tubuhnya.

Saya mulai belajar menjadi conductor dari sejak smp kelas 1 hingga sma kelas 11. Saya dari sejak smp hingga sma mengconduct sebuah ensemble angklung, disitu saya banyak belajar dari pelatih angklung saya yang bernama bapa Herman. Pada saat itu saya mulai mengikuti lomba angklung di upi dan alhamdulillah saya terpilih menjadi conductor terbaik, darisitulah saya merasa senang dan menjadi conductor itu menyenangkan namun bisa juga menyulitkan . 

Pada conduct kaliini saya diberi kesempatan kembali untuk mengconduct sebuah ensemble tiup yang menurut saya tidak mudah untuk semua orang bisa mengconductnya. Sebelum kita mulai mengconduct ada beberapa hal yang harus disiapkan dan diperhatikan sebelum mengconduct seperti:

1. Memilih karya ensemble yang akan dibawa

Hal ini harus dipersiapkan terlebih dahulu agar nantinya tau karya apa yang akan dibawakan pada ssaat mengconduct.

Pada saat ini saya membawakan karya for real dari Athena Duz Turkgin. Dan karya ini akan dimainkan oleh ensamble tiup.

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline