Lihat ke Halaman Asli

Produksi

Diperbarui: 27 April 2017   22:00

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Ekonomi. Sumber ilustrasi: PEXELS/Caruizp

Nama    : mohamad faozan (e20151195)

PRODUKSI

Pengertian sempit

                Penciptaan barang dan jasa

Pengertian luas

Setiap tindakan yg ditujukan utk menciptakan atau menambah nilai guna suatu barang dan jasa utk kebutuhan manusia.

  1. Nilai penggunaan subjektif atau guna ialah kesanggupan barang dan jasa utk memuaskan kebutuhan manusia.
  2. Nilai penggunaan objektif, yaitu arti yg diberikan seseorang kpd suatu barang atau jasa ttt utk memuaskan kebutuhannya.

Tindakan menciptakan dan atau menambah nilai guna

  • Menggubah bentuk barang menjadi barang baru (kegunaan bentuk/form utility)
  • Memindahkan suatu barang dari suatu tempat ke tempat lain (kegunaan tempat/place utility)
  • Mengatur waktu penggunaan barang (kegunaan waktu/time utility)
  • Menciptakan suatu jasa (kegunaan jasa/service utility)

Barang2 yg dihasilkan dlm suatu proses produksi menjadi 2 jenis:

  1. Barang2 yg langsung dpt memuaskan pemakai (konsumen) disebut barang konsumsi
  2. Barang2 yg sengaja diproduksi utk proses produksi disebut barang-barang produksi.

Faktor faktor produksi

Land (alam) : tanah dan seluruh sda.

Labour (tenaga kerja) : jumlah maupun kualitas

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline